Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

Langkah-Langkah Menggambar Grafik Fungsi Kuadrat

Gambar
Sebelum mempelajari langkah-langkah menggambar grafik fungsi kuadrat, perlu diketahui bahwa banyak materi dalam pelajaran Matematika yang saling berkaitan. Penguasaan materi dalam sebuah bab mempengaruhi pemahaman materi pada bab selanjutnya. Contohnya saja materi Fungsi Kuadrat. Dalam materi fungsi kuadrat, sobat kita akan mempelajari  menggambar fungsi kuadrat berupa kurva mulus, dan mempelajari sifat-sifantya. Tidak sedikit siswa merasa kesulitan ketika akan menggambar grafik fungsi kuadrat. Maka dari itu, ayo bersama belajar bersama menggambar grafik fungsi kuadrat! Sebanarnya ada cara yang dapat digunakan untuk menentukan gambaran umum dari grafik sebuah persamaan kuadrat dengan cara melihat nilai determinannya. Nilai Determinan dari sebuah fungsi kuadrat   adalah  . Determinan dapat digunakan untuk menyelidiki berapa banyak akar yang dimiliki sebuah persamaan kuadrat. Selain itu, determinan dapat digunakan untuk menentukan jenis akar yang dimiliki suatu persamaan kuadrat. Karakte